MENUMUKAN LUAS BANGUN DATAR JAJAR GENJANG

Tuesday, May 26, 2015

MENUMUKAN LUAS BANGUN DATAR JAJAR GENJANG


Luas jajargenjang dapat dicari dengan menggunakan rumus persegipanjang. 

Dalam penemuan rumus jajargenjang sediakan sebuah persegipanjang yang mempunyai panjang = p, lebar = l. Persegipanjang ke-1 merupakan bangun sebelum dipotong.

Luas jajargenjang = luas persegipanjang, dengan demikian diperoleh luas jajargenjang = px l = a x t.
secara umum luas jajargenjang adalah

0 komentar :

Post a Comment