Wednesday, March 9, 2016

SOAL DAN PEMBAHASAN OSK MATEMATIKA SMP 2016 NO 15 PILGANDA

Soal

Terdapat lima bilangan bulat positif dengan rata rata 40 dan jangkauan 10. Nilai maksimum yang mungkin untuk bilangan terbesar dari lima bilangan bulat tersebut adalah ....

Pembahasan

a+ b+c+d+e= 200. Dengan e-a= 10.

Karena e maks maka a=b=c=d. ( Jika ada sayrat bilangan berbeda maka a,b,c,d ,bilangan berurutan). 

Jadi 4a+e=200

e- a = 10 .. substitusikan

maka


5e = 240

e= 48

No comments:

Post a Comment